Adapun peran negara di antaranya, memberikan fasilitas kesehatan gratis, membebaskan biaya pendidikan, menerapkan kebijakan dalam bidang pertanian, perkebunan, peternakan, dan perikanan; serta mengelola seluruh sumber daya alam milik negara untuk kepentingan umum.
Peran masyarakat adalah memperhatikan sesamana yang kurang mampu dan memberi bantuan terhadap yang membutuhkan.
Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tema 6 Kelas 6 Halaman 142 143, Literasi 6, Mengharumkan Nama Bangsa
—
*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Sumber:
– Buku Guru SD/MI Kelas VI Tema 6 Menuju Masyarakat Sejahtera, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
– Buku Siswa SD/MI Kelas VI Tema 6 Menuju Masyarakat Sejahtera, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
– mikirbae.com
(Halo Belajar)