Naskah Soal PAT PAS UAS PKN Kelas 2 SD 2022, Disertai dengan Kunci Jawabannya

Soal dan Kunci Jawaban PAT PAS UAS PKN Kelas 2 SD Tahun 2022
Soal dan Kunci Jawaban PAT PAS UAS PKN Kelas 2 SD Tahun 2022

HALO BELAJAR – Pada artikel ini terdapat Soal dan kunci jawaban Penilaian Akhir Tahun (PAT) Penilaian Akhir Semester (PAS) Ujian Akhir Semester (UAS) mata pelajaran PKN atau Pendidikan Kewarganegaraan untuk Kelas 2 SD/MI.

Diketahui, saat ini siswa Kelas 2 SD tengah melaksanakan ujian PAT Semester 2 (Genap) tahun ajaran 2021/2022. Maka, persiapkan diri untuk menghadapi ujian.

Salah satu cara untuk menghadapi ujian tersebut, dengan memahami Soal PAS Kelas 2 Semester 2 Tahun 2022 ini. Sebab, pembahasan artikel ini sangat lengkap.

Bacaan Lainnya

Di mana Soal ini terdiri dari 45 butir latihan Soal PAT PKN, yakni 40 Soal pilihan ganda, selebihnya Soal uraian. Selain bocoran contoh Soal PAT Kelas 2, juga disediakan kunci jawaban lengkapnya.

Nah, simaklah dengan saksama pembahan dari Soal UAS Kelas 2 PKN Semester 2 untuk SD Tahun Ajaran 2021/2022.

Soal Pilihan Ganda PAT PAS UAS PKN Kelas 2 SD Tahun 2022

1. Hidup disipilin adalah hidup yang …
a. Teratur
b. Berantakan
c. Tidak rapi
Jawaban: a

2. Siswa yang disiplin selalu …
a. Bolos sekolah
b. Mengerjakan PR
c. Berangkat terlamba
Jawaban: b

3. Contoh perilaku tidak disiplin di rumah adalah …
a. Bangun tepat waktu
b. Suka bangun kesiangan
c. Bangun menunggu matahari terbit
Jawaban: a

4. Contoh disiplin di jalan raya adalah …
a. Berkendara di lajur kiri
b. Berkendara di lajur kanan
c. Berkendara di lajur tengah
Jawaban: a

5. Perilaku tidak disipilin dapat mengakibatkan kerugian bagi …
a. Diri sendiri
b. Orang lain
c. Diri sendiri orang lain
Jawaban: c

6. Ciri-ciri orang yang disiplin adalah …
a. Bekerja tidak tepat waktu
b. Tidak suka berangkat terlambat
c. Perkejaan selalu ditunda-tunda
Jawaban: a

7. Contoh perbuatan tidak disiplin adalah …
a. Bermain bola di halaman
b. Bermain bola di dalam kelas
c. Bermain bola di lapangan
Jawaban: b

8. Melakukan pekerjaan dengan sungguh-sungguh dinamakan …
a. Disiplin
b. Bekerja keras
c. Pantang menyerah
Jawaban: b

9. Untuk bisa meraih hasil pekerjaan yang baik, maka pekerjaan harus dilakukandengan …
a. Malas
b. Cepat-cepat
c. Sungguh-sungguh
Jawaban: c

10. Ayah bekerja mencari nafkah, sedangkan kita harus bekerja keras dalam …
a. Belajar
b. Bermain
c. Bercanda
Jawaban: a

11. Kita bisa membiasakan bekerja keras agar …
a. Tidak mudah berhasil
b. Tidak mudah menyerah
c. Tidak mudah menang
Jawaban: b

12. Ikut kerja bakti desa adalah contoh bekerja bersama di …
a. Rumah
b. Masyarakat
c. Sekolah
Jawaban: b

13. Orang yang suka bekerja keras akan ….
a. Sengsara
b. Susah
c. Berhasil
Jawaban: c

Pos terkait