Oleh karena itu, kita harus rajin membersihkan rumah. Kamu dapat membantu ibu di rumah. Misalnya, membantu mencuci piring. Kamu bisa melakukan kegiatan berikut ini.
Kunci Jawaban Halaman 13
Di bawah ini gambar petunjuk cara mencuci piring Susunan gambar belum berurutan. Gunting, lalu susunlah secara berurutan.
Susunlah guntingan gambar tersebut di bawah ini.
Jawaban
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 Halaman 16 17 18 19 22 23, Subtema 1 Pembelajaran 3
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 1 Halaman 3 4 5 dan 6, Subtema 1 Pembelajaran 1
—
Kegiatan Bersama Orang Tua
Orang tua melibatkan siswa dalam menyelesaikan pekerjaan-pekerjaan rumah yang ringan seperti mengajarkan bagaimana caranya mengepel atau menyapu lantai rumah.
—
*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Sumber:
– Buku Guru SD/MI Kelas I Tema 6 Lingkungan Bersih Sehat dan Asri Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
– Buku Siswa SD/MI Kelas I Tema 6 Lingkungan Bersih Sehat dan Asri Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
(Halo Belajar)