HALO BELAJAR – Memasuki tahun ajaran baru, saatnya kita membahas kunci jawaban Buku Tematik Terbaru Kurikulum 2013 atau K13 untuk Kelas 1 SD/MI, Tema 2 yang berjudul Kegemaranku.
Khusus di artikel ini, kita akan membahas kunci jawaban Tema 2 Kelas 1 halaman 121, 122, 123, 124, 125, 126, 128, Pembelajaran 3, Subtema 3 Gemar Menggambar.
Ada banyak materi yang dibahas dalam Pembelajaran 3 dari halaman 119 sampai 128 ini. Pembahasan yang pertama yakni ‘mewarnai benda’. Selanjutnya, ‘memberi tanda (V) gambar yang berbentuk balok’, ‘memberi tanda (V) gambar yang berbentuk kubus’, ‘memberi tanda (V) gambar yang berbentuk bola’, dan ‘memberi tanda (V) gambar yang berbentuk tabung’. Pada masing-masing materi tersebut disajikan pertanyaan dan soal yang harus dijawab siswa.
Nah, langsung saja kita simak kunci jawaban jawaban Tema 2 Kelas 1 halaman 121, 122, 123, 124, 125, 126, 128. Diharapkan kunci jawaban ini dapat menjadi panduan belajar bagi siswa.
Baca juga:Kunci Jawaban Buku Tema 2 Kelas 1 Halaman 132 133 135 137, Subtema 3 Pembelajaran 4
Baca juga:Kunci Jawaban Buku Tema 2 Kelas 1 Halaman 116 117 118, Subtema 3 Pembelajaran 2
Ayo Berkreasi
Amati benda-benda yang ada di sekolah. Mari kita warnai benda-benda tersebut.
Ayo Mengamati
Benda di sekolah kita memiliki banyak bentuk. Ada yang berbentuk bola. Ada yang berbentuk tabung. Ada yang berbentuk balok. Ada juga yang berbentuk kubus.
Inilah gambar bentuk-bentuk tersebut.
1. Bentuk Balok
Perhatikan gambar di samping. Gambar tersebut dinamakan bangun balok. Balok memiliki sisi yang ukuran dan bentuk sama. Sisi tersebut adalah sisi atas dan sisi bawah. Sisi samping kiri dan kanan. Serta sisi muka dan belakang.
Kunci Jawaban Halaman 121
Ayo Berlatih
Beri tanda (V) gambar yang berbentuk balok.
Jawaban:
2. Bentuk Kubus
Sekarang, perhatikan gambar berikut Bangun di atas dinamakan kubus. Kubus mempunyai enam sisi. Bentuk dan ukuran sisinya sama.
Kunci Jawaban Halaman 122
Ayo Berlatih
Beri tanda (V) gambar yang berbentuk kubus.
Jawaban:
3. Bentuk Bola
Tahukah kamu bentuk di samping? Ya, kamu benar. Gambar di samping adalah bentuk bola.
Kunci Jawaban Halaman 123
Ayo Berlatih
Beri tanda (V) gambar yang berbentuk bola.
Jawaban:
4. Bentuk Tabung
Bangun di atas dinamakan tabung. Tabung mempunyai tutup dan alas yang berbentuk lingkaran. Tutup dan alas mempunyai bentuk dan ukuran yang sama.
Kunci Jawaban Halaman 124
Ayo Berlatih
Beri tanda (V) gambar yang berbentuk tabung.
Jawaban:
Kunci Jawaban Halaman 125
Ayo Berlatih
Edo mengumpulkan benda-benda di kelas. Edo mengelompokkan sesuai dengan bentuknya.