Kunci Jawaban Buku Tema 1 Kelas 5 SD Halaman 192 193 194, Karyaku Prestasiku, Membuat Cerita Berdasarkan Komik

Sekarang coba buatlah model sederhana organ gerak manusia dan hewan dari bahan kertas karton. Namun model ini berbeda dengan model-model yang telah kamu buat sebelumnya. Model yang sekarang ini harus bisa digerakkan untuk menunjukkan pola gerak organ-organ gerak.

Kegiatan 3

Membuat Boneka Gerak

Bacaan Lainnya

Buatlah boneka yang bisa digerakkan dengan tali. Gerakan-gerakan boneka tersebut akan menujukkan cara kerja beberapa organ gerak. Lakukan secara berkelompok.

Langkah Kerja
1. Siapkan kertas, tali, batang kayu, pulpen, pensil warna, dan gunting.
2. Gambarlah pola pada kertas tiap-tiap bagian.
3. Guntinglah kertas sesuai dengan pola yang telah dibuat.
4. Satukan bagian-bagian tersebut dnegan tali. Longgarkan ikatan talinya.
5. Pasangkan tali antara bagian-bagian boneka dengan dahan kayu sebagai peganggan.
6. Peragakan boneka tersebut dengan menggerak-gerakkan batang kayu peganggannya.

Kriteria Keberhasilan
1. Mengetahui kerja organ gerak,
2. Mampu bekerja sama dalam mengerjakan tugas, dan
3. Memiliki kreativitas

Baca juga:Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 195 196, Karyaku Prestasiku, Replika Kapal Pinishi

Baca juga:Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 190 191, Karyaku Prestasiku, Membuat Papan Catur dan Menulis Hobiku

*)Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.

Sumber:
– Buku Guru SD/MI Kelas V Tema 1 Organ Gerak Hewan dan Manusia, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
– Buku Guru SD/MI Kelas V Tema 1 Organ Gerak Hewan dan Manusia, Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

(Halo Belajar)

Pos terkait