Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS PJOK Kelas 6 Semester 1

Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS PJOK Kelas 6 Semester 1
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS PJOK Kelas 6 Semester 1

8. Apa fungsi dan kegunaan sikap kuda-kuda Jelaskan!
Jawaban:
Setiap pesilat harus menguasai sikap kuda-kuda. Kondisi ini disebabkan sikap kuda-kuda merupakan sikap waspada dari seorang pesilat saat menghadapi lawan atau saat akan melakukan gerakan atau sebuah jurus. Sikap kuda-kuda yang baik dan benar akan menentukan bentuk serangan yang akan dilakukan atau cara bertahan yang baik dan kuat. Oleh karena itu, setiap pesilat harus menguasai sikap kuda-kuda.

9. Jelaskan cara melakukan peregangan otot pinggang!
Jawaban:
Peregangan otot pinggang dapat dilakukan dengan cara berikut.
a. Posisi awal berdiri tegak, kaki dibuka selebar bahu.
b. Kedua tangan lurus ke atas.
c. Liukkan badan ke kanan dan ke kiri secara bergantian. Ulangi gerakan ini sebanyak 2 × 8 hitungan.
d. Bungkukkan badan ke kiri dan kanan. Ulangi gerakan ini sebanyak 2 × 8 hitungan.
e. Putarlah badan ke kiri dan kanan. Ulangi gerakan ini sebanyak 2 × 8 hitungan.

10. Apa manfaat pemanasan sebelum berolahraga?
Jawaban:
Pemanasan bermanfaat untuk meregangkan otot dan melemaskan sendi. Peregangan otot dan pelemasan sendi bertujuan mengurangi risiko cedera saat berolahraga.

Bacaan Lainnya

Baca juga:
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 6 Semester 1 Tema 1 Selamatkan Makhluk Hidup
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 6 Semester 1 Tema 2 Persatuan dalam Perbedaan
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 6 Semester 1 Tema 3 Tokoh dan Penemuan
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 6 Semester 1 Tema 4 Globalisasi
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 6 Semester 1 Tema 5 Wirausaha
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Matematika Kelas 6 Semester 1
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Bahasa Inggris Kelas 6 Semester 1
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS PAI Kelas 6 Semester 1

*)Disclaimer: Artikel ini hanya sebagai panduan bagi siswa.

(Halo Belajar)

Pos terkait