Jawaban:
Ibu guru mengucapkan salam sebelum pelajaran di mulai.
27. Buat kalimat dari kata -kata di bawah ini:
a. Rounders
b. Uang
Jawaban:
a. Beni bermain rounders di lapangan.
b. Ibu mengambil uang di ATM
28. Buatlah kalimat dari kata berikut!
a. Berkunjung
b. Pandai
Jawaban:
a. Sindi sedang berkunjung ke tempat nenek saat liburan.
b. Ali sangat pandai dalam mengerjakan soal matematika.
29. Perhatikan harga barang-barang tersebut!
Siti memiliki uang Rp5.000,. Kira-kira barang apa yang dapat ia beli?
Jawaban:
Siti bisa membeli :
– 1 buku, 1 tipe-x, dan 1 penggaris. Atau
– 2 pensil, 2 penghapus, 1 buku, 1 penggaris. Atau
– 2 tipe-x, 1 pensil, dan 1 penghapus
30. Pasangkan pecahan uang berikut yang memiliki nilai sama!
Jawaban:
Baca juga:
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 2 Semester 1 Tema 1 Hidup Rukun
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 2 Semester 1 Tema 2 Bermain di Lingkunganku
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Kelas 2 Semester 1 Tema 4 Hidup Bersih dan Sehat
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS Bahasa Inggris Kelas 2 Semester 1
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS PAI Kelas 2 Semester 1
Soal dan Kunci Jawaban PAS/UAS PJOK Kelas 2 Semester 1
—
*)Disclaimer: Artikel ini hanya sebagai panduan bagi siswa.
(Halo Belajar)