Pendaftaran Kuliah S2 Gratis Ke Jepang Sampai 31 Oktober Saja, Simak Syaratnya!

Ilustrasi Beasiswa Jepang Gramedia
Ilustrasi Beasiswa Jepang (foto: Gramedia)

Perhatikan batas waktu pengiriman hanya sampai 31 Oktober 2023 dengan alur, peserta yang diterima akan diumumkan pada awal Januari 2024. Kemudian, kelulusan seleksi pertama akan dilakukan pada Februari 2024.

Terakhir, keputusan akhir akan diberitahukan mulai Maret 2024. Lalu, peserta diharapkan mengajukan pendaftaran sebagai Research Student pada April/Mei 2024. Baru lah, akan diberangkatkan ke Jepang pada September 2024.

Awal pendidikan akan dimulai pada Oktober 2024, kemudian peserta akan mengikuti ujian masuk program master mulai Kuartal 4 2024 hingga Kuartal 1 pada 2025 hingga program Master akan dilaksanakan pada April 2025.

Bacaan Lainnya

Itulah informasi terkait syarat dan ketentuan lainnya serta cakupan beasiswa yang diberikan hingga berkas yang dibutuhkan selama seleksi, terlampir juga cara mendaftarnya berdasarkan rangkuman Halobelajar pada artikel ini. (*)

Pos terkait