6. Jadi Asdos
Keenam, kamu bisa coba jadi Asdos atau asisten dosen yang membantu penelitian dosen atau melakukan survei langsung ke lapangan terkait mencari pendataan. Tentu, kamu akan diberi uang saku oleh dosen tersebut.
Kamu dapat beberapa keuntungan dari menggeluti profesi ini, yaitu nilai mata kuliahmu dengan dosen tersebut dipastikan bagus. Kedua, kamu akan dapat tambahan penghasilan dan pengalaman berharga tentunya.
7. Bantu Penelitian
Selain itu, kamu juga bisa membantu penelitian dan mengerjakan beberapa project lab. Jika beruntung, hasil analisa project tersebut dapat kamu jadikan materi penelitian skipsi nantinya. Sekali mendayung, 2 3 pulau terlampaui, kan?
Tidak hanya itu, kelebihan lain membantu penelitian berupa pengumpuan data hingga ikut project tertentu juga berpotensi hasilkan uang loh. Seperti yang diketahui, harga jurnal atau pun penelitian saat ini tentu tidak lah murah.
8. Jadi Volunteer
Terakhir, kamu bisa ikut volunteer atau pengalaman sukarelawan. Bahkan, Youtuber Jihan Nadira bisa memperoleh penghasilan tambahan jutaan rupiah, jika banyak donatur yang berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.
Tentu saja, ketangkasanmu dalam mempersiapkan proposal dan mencari grant serta segala proses event yang akan digelar butuh usaha yang tidak sedikit. Kamu sangat butuh kerjasama tim yang baik ya, selamat mencoba.
Itulah informasi terkait 8 cara dapatkan penghasilan tambahan bagi pelajar hingga mahasiswa dengan melakukan Freelancer berdasarkan rangkuman Halobelajar dari Youtuber Jihan Nadira, semoga bermanfaat. (*)
Dapatkan juga informasi cara memperoleh penghasilan tambahan lainnya serta link bagi-bagi DANA Kaget dengan bergabung pada Grup Telegram Halo Belajar ini.